Cinta Itu Sederhana

Pendalaman Makna Puisi Karya Sapardi Djoko Damono

Cinta, mungkin kata ini sering kita dengar dan kita ucapkan, apalagi bagi mereka yang sedang dimabuk asmara. Dalam pemaknaannya, cinta bisa diterjemahkan dengan sangat luas, tak berbatas antara laki-laki dan perempuan, tapi lebih universal lagi. 

Sapardi Djoko Damono, seorang pujangga Indonesia menuliskan dalam puisinya tentang perasaan cinta, tentang hasrat hati, puisi tentang cinta yang sederhana. Puisi karya beliau yang berjudul Aku Ingin sangat terkenal, meski tak banyak kata, namun maknanya sangat dalam. Berikut ini puisi Aku Ingin dan video musikalisasi puisi-nya yang saya ambil dari youtube:
Aku Ingin

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana;
dengan kata yang tak sempat disampaikan kayu
kepada api yang menjadikannya abu

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana;
dengan isyarat yang tak sempat disampaikan awan
kepada hujan yang menjadikannya tiada


20 comments for "Cinta Itu Sederhana"

Comment Author Avatar
tapi tak sesederhana itu mas jikalau sakit karena cinta,,,

terasa banget jika jadi korban,hehehe
Comment Author Avatar
mas, ijin link exchange yah, link nya dah terpasang di link my friends..tq
Comment Author Avatar
@Dhymalk: semua tergantug sudut pandang, mas hehe
link sudah saya pasang di blogroll, terimakasih :)
Comment Author Avatar
Sederhananya cinta mirip sederhananya Matematika.
Obyek Matematika itu cuma muter2 dari 0 s.d 9; tapi tak banyak yang mampu menaklukkannya
Comment Author Avatar
@marsudiyanto: bisa jadi demikian, Pak.. hingga tak jarang banyak yang kesulitan mengerjakannya, seperti soal matematika hehe
Comment Author Avatar
Cinta itu sederhana
sesederhana rasa syukur yg kita panjatkan pada Sang Maha Pemilik Cinta ya Mas ...
salam
Comment Author Avatar
ikut nyimak artikel nya mas, mantep thanks
Comment Author Avatar
menurut pakde cinta itu memang sederhana tapi ruwet dengan segala tuntutannya he he he...
Comment Author Avatar
ga usah rumit2 deh, ntar puyeng
Comment Author Avatar
tidak ada cinta yang sederhana semua cinta adalah hal yang sangat rumit dan kompleks
Comment Author Avatar
INDONESIA CAR LIFE STYLE AWARD 2012 BLOG COMPETITION adalah lomba blog dalam menyambut Indonesia Car Lifestyle Award 2012 (ICLA 2012).

Lomba ini bertujuan bagi para blogger atau kalangan umum untuk menulis dan memuat pandangan individualnya mengenai Indonesia Car Lifestyle Award 2012 sebagai ajang penghargaan mobil terbaik berdasar kepribadian dan gaya hidup. Kami ucapkan selamat mengikuti lomba bagi seluruh peserta.

More Info : http://bosmobil.com/icla/blog-competition.html
Comment Author Avatar
Saya sudah lama tahu puisi "Aku Ingin" ini, tapi baru kali ini lihat Youtubenya. :)
Comment Author Avatar
benar.. tak separah sakit gigi kok
Comment Author Avatar
cinta itu ujung2nya duit,xixixi
lagi nabung untuk menikah ni
jadi kesimpulannya gt :)
Comment Author Avatar
Cinta itu tergantung gimana cara kita memandang dan merasakannya.... klo dibikin sederhana ya sederhana, klo dibikin ruwet ya ruwet, intinya yang bikin atmosphere cinta beda-beda ya diri kita masing-masing :)
Comment Author Avatar
cinta iyu meskipun sederhana tavi bisa menyakit kan,.,,,,,,,,,,,,,,
Comment Author Avatar
Senang menyimak tulisan Anda :-)

Salam,
Comment Author Avatar
Febry Wicaksono 14 September, 2012
Musikalisasi Puisi karya Sapardi ini pernah saya bawakan slama saya studi banding ke Jogja, Solo, dan Bali dengan aransemen seperti karya aslinya krn menurut saya aransemen itu mampu benar2 'membawa' makna dan rasa puisi tersebut pd posisi yg seharusnya bgi yg mampu memaknai dan merasakannya.,
Sapardi hebat,..Cinta yang sederhana
Comment Author Avatar
izin nyimak artikelnya gan... :)
Comment Author Avatar
Memang sesederhana saat kita melihat dan langsung jatuh cinta begitu saja tanpa dia ketahui